cara mengatasi data seluler yang tidak bisa aktif

cara mengatasi data seluler yang tidak bisa aktif


cara mengatasi data seluler yang tidak bisa aktif dan tidak muncul

terkadang sangat menjengkelkan pas kita sedang membutuhkan koneksi internet tiba-tiba data seluler kita tidak muncul dan tidak bisa aktif terpaksa kita minta hotspot ke temen, tidak bisa di pungkiri pada saat ini koneksi internet memang sangat di butuhkan terlebih lagi bagi kamu yang memiliki pekerjaan di dunia internet seperti mengelola online shop, marketplace dan banyak lagi pekerjaan lainya atau untuk browsing, belajar online, game online , belanja online, atau hanya sekedar untuk kegiatan sosial media seperti wa, facebook, ig dan yang lainya yang pastinya membutuhkan koneksi internet baik itu di dalam rumah atau di luar rumah 

nah jika kamu mengalami masalah tidak bisa mengaktifkan data seluler atau sinyal ada tapi data seluler nya tidak muncul diharap tenang karena pada kesemptan kali ini saya kan membahas tentang cara mengatasi data seluler yang tidak bisa aktif 

penyebab data seluler tidak bisa aktif 

sebelum membahas cara mengatasi nya sebenarnya ada beberapa hal yang menyebabkan data seluler kita jadi tidak bisa aktif atau tidak muncul diantaranya :
  • kuota internet kita sudah habis
  • tidak ada sinyal yang kuat
  • salah meng aktifkan jaringan sim 1 atau sim 2 untuk koneksi data internet
  • kondisi hp yang sinyal nya lemah
  • hp yang kamu gunakan tidak ada apn/akses poin
  • salah mengaktifkan akses poin
  • koneksi data internet belum di aktifkan 

cara mengatasi data seluler yang tidak bisa aktif 

1.  kuota data internet habis

yang pertama adalah karena kuota internet anda habis jadi ada di beberapa operator seluler biasa nya jika kuota data sudah habis maka otomatis data seluler nya tidak aktif tapi ada juga yang data seluler aktif tapi tetap tidak bisa terhubung ke internet karena memang kuota nya habis jadi cara mengatasinya yah silahkan cek kuota internet anda jika memang sudah habis silahkan isi kembali kuota internet nya di konter terdekat di wailayah kamu 

2. tidak ada sinyal kuat

yang kedua penyebab tidak bisa mengaktifkan data seluler karena kita berada di wilayah yang sinyal nya jelek atau bahkan tidak ada sinyal sama sekali atau operator seluler yang kita gunakan tidak memilki sinyal yang cukup kuat untuk mengaktifkan data, karena memang ada sebagian wilayah yang agak susah sinyal jadi silahkan pindah ke lokasi yang lebih tinggi untuk mendapatkan sinyal yang kuat atau mengantikan koneksi internet menggunakan operator seluler lain yang kualitas sinyal nya bagus 

3. salah mengaktifkan data sim 1 dan sim 2

jika kita menggunakan dual sim ini juga bisa  menjadi penyebab sinyal tidak bisa muncul karena jika kita mengunakan dual sim yang sim 1  memilki kuota dan sim 2 tidak memiliki kuota dan kita mengaktifkan data seluler menggunakan sim2 maka otomatis data seluler tidak akan keluar karena sim 2 tidak tidak memiliki kuota data internet jadi solusi nya silahkan pastikan sim mana yang akan di jadikan untuk koneksi data seluler dan pastikan sim yang di gunakan memiliki kuota internet 

atau bisa juga begini kita menggunakan hp dual sim tapi hanya sim 1 ada kartu nya sedang kan sim 2 kosong tapi kita menggunakan jaringan layanan data sim 2 maka otomatis data tidak akan bisa aktif jadi silahkan cek terlebih dahulu pada menu pengaturan>pengeloaan kartu sim> dan pastikan jaringan layanan data nya menggunakan sim 1

4. kondisi sinyal hp yang sudah lemah

yang ke empat penyebab tidak bisa mengaktifkan data karena emang kondisi sinyal hp kita sudah lemah ini disebabkan karena hp yang kita gunakan sudah pernah di bongkar atau pernah terjatuh, kena air sehingga kondisi sinyal jadi jelek dan tidak bisa mengaktif kan data seluler  coba lihat di notifikasi bar biasa nya terdapat tulisan panggilan darurat saja walaupun sinyal terlihat ada tapi tetap tidak bisa mengaktifkan data seluler

5. salah mengaktifkan akses poin atau tidak ada APN / akses poin

perlu kamu ketahui jika kita ingin mengaktifkan data seluler pastinnya kita akan memilih sim dari operator seluler yang kamu gunakan untuk bisa terkoneksi ke internet setiap operator seluler memiliki akses poin yang berbeda-beda di setiap operator jadi misalkan anda menggunakan kartu indosat jadi gunakan akses poin untuk indosat jangan gunakan akses poin untuk telkomsel

bagi kamu yang menggunakan hp model  terbaru jangan kuatir untuk masalah  akses poin ini karena hape-hape model terbaru biasanya sudah otomatis menyesuaikan dengan operator seluler yang di gunakan tapi jika kamu menggunakan hp model lama silahkan cek dahulu untuk APN/akses poin nya  di pengaturan>pengaturan jaringan> penganturan koneksi> apn atau akses poin > lalu silahkan pilih akses poin sesuai denga kartu/operator seluler yang kamu gunakan 

6. koneksi data belum di aktifkan

nah yang terakhir penyebab data seluler tidak aktif mugkin karena memang kamu belum mengaktifkan data seluler nya jadi solusinya silahkan aktifka terlebih dahulu koneksi jaringan internet nya kalau di hp samsung biasa nya ada di menu pengaturan>penggunaan data>lalu aktifkan data seluler dengan cara di geser sampai warna nya berubah jadi hijau 

nah mungkin itu saja bahasan mengenai cara mengatasi data seluler yang tidak bisa aktif atau tidak muncul semoga masalah nya bisa teratasi dan semoga bisa membantu jika ada yang kurang di mengerti silahkan tanyakan di kolom komentar 

terima kasih sudah berkunjung 



Wulandari Hi, salam kenal yaa!! Saya Wulandari berasal dari sukabumi.. Saya suka menulis hal-hal yang berhubungan dengan teknologi. Selamat membaca karya tulis saya dan semoga bermanfaat.

2 Komentar untuk "cara mengatasi data seluler yang tidak bisa aktif "

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel