Cara mudah membuat akun google melalui hp
Kamis, 24 Agustus 2023
Tulis Komentar
Cara mudah membuat akun google melalui hp
pada zaman digital seperti sekarang email dan akun google sudah menjadi kebutuhan untuk bisa masuk ke dunia internet, apalagi bagi orang2 yang biasa berselancar di dunia internet baik itu untuk jual beli online, browsing dan kegiatan sosial media sehingga mau tak mau kita harus mempunyai email untuk membuat akun atau kontak untuk bisa berkomunikasi dengan sesama pengguna internet lain nya karena dengan email ini kita bisa mengaitkanya/mengunakan dengan aplikasi 2 yang terhubung internet , email ini juga ada yang berbayar ada juga yang gratis , untuk saat ini yang saya tau penyedia layanan email yang pertama adalah yahoo dan yang kedua adalah Gmail ada juga hotmail dan banyak lagi penyedia layanan email lainnya.
nah untuk itu kali itu pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang bagaimana membuat email dari perusahaan google yaitu Gmail karena akun gmail ini paling banyak di gunakan baik oleh perusaahan atau pun perorangan , untuk cara membuatnya bisa mengunakan komputer atau pun langsung di hp kamu, nah untuk kesempatan kali ini saya akan praktekan cara membuat akun gmail di hp .
oke langsung saja pertama masuk ke menu pengaturan > di hp kamu lalu pilih akun > lihat gambar di bawah
maka proses persiapan pembuatan akun akan di mulai
silahkan pilih buat akun lalu pilih untuk sendiri lalu pilih berikutnya
sampai di sini silahkan masukan nama depan dan nama belakang kamu bila sudah pilih berikutnya
maka akan ada tampilan alamat email sesuai nama kamu tadi silahkan pilih salah satu yang menurut kamu mudah di ingat lalu pilih berikutnya
lalu akan di minta memasukkan kata sandi silahkan masukan kata sandi yang mudah di ingat dan ketikan ulang dua kali kata sandinya harus sama bila sudah pilih berikutnya
tambahkan nomor telepon kamu untuk memferivikasi akun Gmail kalau ada nomor telepon silahkan masukan kalau tidak ada atau lupa tidak dimasukan juga tidak apa2 silahkan scroll kebawah lalu pilih lewati
sampai sini sudah hampir selesai selanjutnya akan tampil tampilan untuk membuat email tinggal pilih saya setuju
silahkan tunggu beberapa saat maka proses pembuatan email /akun anda akan selesai
jika sudah selesai maka tampilan akan kembali ketampilan pengaturan, untuk melihat email anda silahkan masuk ke pengaturan > akun> google> disana akan terlihat email /akun anda silahkan catat email dan kata sandi yang telah anda buat tadi agar tidak lupa pas ketika akan masuk atau log in ke aplikasi dan layanan yang memerlukan akun google
Nah itulah bahasan mengenai tentang cara mudah membuat email dan akun google semoga bermanfaat dan dapat di mengerti
baca jugal artikel lainya di Kang tutorpedia
Terima kasih sudah berkunjung
Belum ada Komentar untuk "Cara mudah membuat akun google melalui hp"
Posting Komentar